Jump to ratings and reviews
Rate this book

Loveliest Misfortune

Rate this book
Long Distance Relationshit!

Siapa pun pasti setuju bahwa LDR yang kemudian berkembang menjadi LDM (Long Distance Marriage) adalah salah satu bentuk hubungan paling tidak ideal dan membutuhkan perjuangan.

Jenis hubungan yang disematkan rumus apa pun, dikali dan dibagi, tambah, kurang, pangkat dua dan akar maka hanya akan menciptakan banyak LDR lain seperti Lemah Disiksa Rindu, Lelah Dan Rawan, Lebih Dari Rumit dan sederet singkatan-singkatan konyol lainnya.

Ini kisah tentang Alina dan Revan, tentang segala kerumitan mereka menghadapi Long Distance Marriage.

336 pages

Published July 1, 2019

Loading interface...
Loading interface...

About the author

Nurul Izzati

3 books2 followers

Ratings & Reviews

What do you think?
Rate this book

Friends & Following

Create a free account to discover what your friends think of this book!

Community Reviews

5 stars
3 (42%)
4 stars
3 (42%)
3 stars
1 (14%)
2 stars
0 (0%)
1 star
0 (0%)
Displaying 1 - 2 of 2 reviews
Profile Image for Autmn Reader.
837 reviews80 followers
February 20, 2022
Actual rating 3,5 🌟

Yah, ini aku lbih suka sih dari yang tiga. Tapi Alina nya bkin frustrasi ih astagfirullah. Dia tuh egois bnget banget banget. Sok berkuasa. Tiap dia ngeluarin keputusan udah berasa pingin jedukin dia ke pintu. Mana lagi endingnya mnurutku terllu rush. Iya mungkin disuruh pembaca aja yang nyelesaian maslah mereka di kepala. Jadi aku juga bkin skenario mreka ngobrol dari hati ke hati, wkwk.

Writing style nya juga aku lebih suka kalau yang ini. Lebih mengalir dan enak.

Udah segitu aja nggak nau panjang2. Karena aku keburu emosi sama Alina. 😂 😂
1 review
January 12, 2024
Novelnya bagus, selalu di baca ulang kalo belum nemu novel yang menarik. Alinanya egois parah, kasian Revan. 🥲
This entire review has been hidden because of spoilers.
Displaying 1 - 2 of 2 reviews

Can't find what you're looking for?

Get help and learn more about the design.